PERBEDAAN KADAR ASAM URAT PADA PENDERITA HIPERTENSI DENGAN DIABETES MELITUS TIPE 2 DAN TANPA DIABETES MELITUS TIPE 2

Iin Novita Nurhidayati Mahmuda(1*), Yudrik Maulana(2), Indriyati Oktoviano R(3)

(1) 
(2) 
(3) 
(*) Corresponding Author

Abstract

Peningkatan kadar asam urat memegang peranan penting pada terjadinya morbiditas pasien hipertensi. Diabetes mellitus (DM) merupakan komorbid yang sering ditemukan pasien hipertensi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan kadar asam urat pada penderita hipertensi dengan DM tipe 2 dan tanpa DM tipe 2 di Rumah Sakit Umum Daerah Dr. Sayidiman Magetan. Penelitiian ini merupakan melakukan penelitian analitik observasional dengan rancangan penelitian cross sectional. Subjek penelitian adalah penderita hipertensi dengan DM tipe 2 dan tanpa DM tipe 2 di RSUD Dr. Sayidiman. Teknik pengambilan sampel dilakukan secara consecutive sampling. Data diperoleh dari data rekam medik pasien periode Januari 2012 hingga Juni 2015. Penelitian ini menggunakan 54 sampel, terdiri dari 27 pasien pada kelompok hipertensi dengan DM tipe 2 dan 27 pasien pada kelompok hipertensi tanpa DM tipe 2. Pada uji t, didapatkan bahwa rerata kadar asam urat pada kelompok hipertensi dengan DM (6,559±2,2560 mg/dl) lebih besar dibandingkan dengan kelompok hipertensi tanpa DM tipe 2 (4,922±1.3051 mg/dl) secara signifikan (p=0,002). Kesimpulan: Rerata kadar asam urat pada kelompok hipertensi dengan DM tipe 2 lebih besar dibandingkan dengan kelompok hipertensi tanpa DM tipe 2.
Kata kunci: Kadar asam urat, Hipertensi, DM tipe 2

Full Text:

PDF

References

Abreu E., Fonseca MJ., Santos AC., 2011. Association between Hyperuricemia and Insulin Resistance. Acta Med Port, 24 (Suppl 2):565-74

Campbell N.R.C et al., 2011. Hypertension in people with type 2 diabetes. Canadian Family Physician, ;57(9):997-1002.

Dahlan M.S., 2010. Besar Sampel Dan Cara Pengambilan Sampel Dalam Penelitian Kedokteran Dan Kesehatan Edisi Tiga. Jakarta: Salemba Medika.

Dehghan A, van Hoek, M, Sijbrands EJG, Hofman A, and Witteman JCM , 2007. High serum uric acid as a novel risk factor for type 2 diabetes mellitus. Diabetes Care;31(2):361-2

Dinas kesehatan Provinsi Jawa Timur. 2013. Profil kesehatan Provinsi Jawa Timur 2012, pp 1-93.

Johnson R.J, Kang DH, Feig D, Kivlighn S, Kanellis J, Watanabe S, Tuttle KR, Rodriguez-Iturbe B, et al., 2003. Is there a pathogenetic role for uric acid in hypertension and cardiovascular and renal disease? Hypertension, 41:1183-90.

Kodama S, Saito K, Yachi Y, Asumi M, Sugawara A, Totsuka K, Saito A, Sone H., 2009. Association Between Serum Uric Acid and Development of Type 2 Diabetes. Diabetes Care, 32(9): 1737–42.

Kremer C.K, von Mühlen D, Jassal SK, Barrett- Connor E., 2009. Serum Uric Acid Levels Improve Prediction of Incident Type 2 Diabetes in Individuals With Impaired Fasting Glucose. Diabetes care, 32(7):1272-3

Liong C.K Chen MF, Hsu HC, Chang WT, Su TC, Lee YT, Hu FB., 2008. Plasma Uric Acid and the Risk of Type 2 Diabetes in a Chinese Community. Clin Chem., 54(2):310-6.. Ruilope L.M., Puig., 2001. Kidney function, a sensitive predictor of cardiovascular risk. Am J Hypertension, 14 (S3): 213S-7S.

Sedayu B., Azmi S., Rahmatini., 2015. Karakteristik Pasien Hipertensi di Bangsal Rawat Inap SMF Penyakit Dalam RSUP DR. M. Djamil Padang Tahun 2013. Jurnal Kesehatan Andalas. 4:65-9

Taniguchi Y, Hayashi T, Tsumura K, Endo G, Fujii S, Okada K.., 2001. Serum uric acid and the risk for hypertension and type 2 diabetes in Japanese men: the Osaka health survey. J Hypertension, 19(7): 1209–15

Verdecchia P, Schillaci G, Reboldi G, Santeusanio F, Porcellati C, Brunetti P., 2000. Relation between Serum Uric Acid and Risk of Cardiovascular Disease in Essential Hypertension. Hypertension.;36:1072-78

Weir C.J, Muir SW, Walters MR, Lees KR., 2003. Serum Urate as an Independent Predictor of Poor Outcome and Future Vascular Events After Acute Stroke. Stroke;34(8):1951-6

Wild S, Roglic G, Green A, Sicree R, and King H, 2004. Global prevalence of diabetes: Estimates for the year 2000 and projections for 2030. Diabetes Care; 27: 1047–53.

World Health Organization. 2013. World Health Day. A Global Brief On Hypertension. Geneva: 1-40

Yugiantoro M., 2014. Pendekatan Klinis Hipertensi. In: Setiati dkk (ed). Buku Ajar Ilmu Penyakit Dalam Jilid II Edisi VI. Jakarta: FKUI, 2259-83.

Article Metrics

Abstract view(s): 1032 time(s)
PDF: 1151 time(s)

Refbacks

  • There are currently no refbacks.