ANALISIS PEMBIAYAAN MUDHARABAH BERMASALAH PADA BMT MITRA HASANAH SEMARANG

Odi Nur Arifah(1*),

(1) Universitas Islam Sultan Agung Semarang
(*) Corresponding Author
DOI: https://doi.org/10.23917/jurisprudence.v7i1.4354

Abstract

Problematika kehidupan manusia selalu dilatarbelakangi oleh keadaan perekonomian yang semakin sulit. Mulai dari petani kecil, pengusaha kecil, pedagang kecil dan semua kegiatan yang berskala kecil. Mereka membutuhkan suatu bantuan dana untuk memfasilitasi bisnis mereka, maka BMT Mitra Hasanah Semarang mengembangkan produknya yaitu  pembiayaan Mudharabah sesuai dengan perkembangan dunia perbankan dalam target peningkatan keuntungan dan menyejahteraan masyarakat. Dengan diberikannya pembiayaan tersebut, terkadang muncul adanya pembiayaan yang bermasalah yang disebabkan oleh adanya ketidakmampuan anggota untuk membayar tepat waktu atau jatuh tempo pembayaran dan terkadang diakibatkan dari usaha yang kurang lancar, dan lain-lain. Adapun cara untuk menangani pembiayaan mudharabah bermasalah ini antara lain Rescheduling, Restructing, dan Reconditioning.

Keywords

Pembiayaan Mudharabah Bermasalah, Rescheduling, Restructing, dan Reconditioning

Full Text:

PDF

References

Anjarsari, Mega, 2012, Strategi Penanganan Pembiayaan Mudharabah Bermasalah Studi pada KJKS BMT Marhamah Kantor Cabang Leksono. Tugas Akhir

Buchori, Nur Syamsudin, 2012, Koperasi Syariah Teori & Praktik. PAM Press, Tangerang

http://danifsunny.blogspot.co.id/2014/05/pembiayaan-bermasalah-perbankan -syariah.html, diakses pada tanggal 9 Septermber 2016 pukul 17.28 WIB

http://khanaqwa.blogspot.com/2011/06/penangan-pembiayaan-bermasalah-bank.html, diakses pada tanggal 6 September 2016 pukul 17.13 WIB

Masruroh, Sri Hayati, 2014, Penangan Pembiayaan Bermasalah dalam Akad Mudharabah di BMT Harapan Ummat Kudus. Tugas Akhir

Prabowo, Baya Agung, 2012, Aspek Hukum Pembiayaan Mudharabah pada Perbankan Syariah. UII Press, Yogyakarta

Sjahdeini, Sutan Remy, 2014, Perbankan Syariah. Kencana Prenamedia Group, Jakarta

Wawancara dengan Ibu Richaul Wardah, A.Md, selaku Akunting di BMT Mitra Hasanah

Wawancara dengan bapak Cahyo Adi Saputro, selaku bagian Pembiayaan di BMT Mitra Hasanah

Article Metrics

Abstract view(s): 3100 time(s)
PDF: 3947 time(s)

Refbacks

  • There are currently no refbacks.