Keanekaragaman Tanaman Buah Di Kebun Raya Banua Kalimantan Selatan

Nor Azizah(1*), Gunawan Gunawan(2), Agung Sriyono(3)

(1) 
(2) 
(3) 
(*) Corresponding Author

Abstract

Buah merupakan komoditas holtikultura yang memiliki peran penting dalam sistem pertanian di Indonesia. Metode yang digunakan dalam penelitian ini pendataan secara menyeluruh terhadap tanaman buah pada zona nusantara yang meliputi nama ilmiah, famili, dan asal tanaman. Hasil pendataan tanaman buah, menunjukkan terdapat 40 jenis tanaman buah yang terdapat di Kebun Raya Banua, dengan famili Anacardiaceae, Annonaceae, Clusiaceae, Dillaniaceae, Ebenaceae, Euphorbiaceae, Lauraceae, Malvaceae, Meliaceae, Moraceae, Myrtaceae, Phyllantaceae, Rubiaceae, Salicaceae, Sapindaceae, Sapotaceae. Famili Clusiaceae merupakan famili yang paling banyak dijumpai yaitu 15, sedangkan famili yang paling sedikit adalah Lauraceae.

Keywords

Inventarisasi, tanaman buah, kebun raya banua.

References

Christita, M., E. A. M. O. Wirespathi, I. F. Dermawan, & M. B. Atmaja. 2013. Kebun Raya Daerah sebagai Wujud Nyata Upaya Konservasi Ex Situ Tanaman Endemik Sulawesi. seminar Nasional Ekologi dan Konservasi Makassar.

Gembong. 1996. Taksonomi Tumbuhan. UGM Press, Yogyakarta.

Kusmayati, N., E. E. Nurlaelih, & L. Setyobudi. 2015. Tingkat Keberhasilan Pembentukan Buah Tiga Varietas Tanaman Tomat (Lycopersicon esculentum Mill.) Pada Lingkungan Yang Berbeda. Jurnal Produksi Tanaman. 3(8): 683-688.

Lailati, M. 2017. Karakteristik Morfologi dan Anatomi Daun Genus Garcinia Dataran Tinggi. Prosiding Seminar Masy Biodiv Ind. 3(3): 407-411.

Lima, C. C., R. P. L. Lemos, & L. M. Conserva. 2014. Dileniaceae Family An Overview pf Its Ethmedicinal Uses, Biological and Phytochemical Profile. Journal of Pharmacognosy and Phytochemistry. 3(2): 181-204.

Lutfiasari, Norhaida. 2018. “Keanekaragaman Jenis Tumbuhan Famili Myrtaceae Di Hutan Pantai Tabanio , Kecamatan Takisung , Kabupaten Tanah Laut.” Prosiding Seminar Nasional Lingkungan Lahan Basah.

Pertiwi, Dina, Rahmat Safe’i, Hari Kaskoyo, and Indriyanto. 2019. “Identifikasi Kondisi Kerusakan Pohon Menggunakan Metode Forest Health Monitoring Di Tahura WAR Provinsi Lampung.” Jurnal Perennial.

Rugayah. 2014. Annonaceae dari Wawonii, Sulawesi Tenggara. Journal Biologi Indonesia. 10(1): 67-76.

Siregar, D. 2004. Manajemen Aset. Gramedia Pustaka Utama, Jakarta.

Soekotjo. 2001. Konservasi Ex Situ Cendana (Santalum album L.): Aplikasi dan Tantangannya. Berita Biologi: Edisi Khusus Masalah Cendana NTT. 5(5): 515-519.

Wulandari, M. & T. F. Manurung. 2018. Identifikasi Family Pohon Penghasil Buah yang Dimanfaatkan Masyarakat Di Hutan Tembawang. Jurnal Hutan Lestari. 6(3): 697-707.

Article Metrics

Abstract view(s): 452 time(s)
PDF (Bahasa Indonesia): 264 time(s)

Refbacks

  • There are currently no refbacks.