Manfaat Mobile Phone dalam Intervensi Pasien dengan Ketoasidosis Diabetes: Tinjauan Sistematis

Ruly Anita Sari(1), Ratna Wirawati Rosyida(2), Muhammad GA Putra(3), Sa’bani Nur A(4), Anggi Lukman Wicaksana(5*)

(1) Departemen Keperawatan Medikal Bedah
(2) Universitas Alma Ata
(3) Universitas Alma Ata
(4) Universitas Gadjah Mada
(5) Universitas Gadjah Mada
(*) Corresponding Author

Abstract

Ketoasidosis diabetes (KAD) merupakan komplikasi akut pada diabetes yang dapat mengakibatkan kematian. Namun tidak banyak kajian yang dilakukan untuk mengetahui upaya intervensi dengan memanfaatkan teknologi yang ada. Tulisan ini bertujuan untuk mengekplorasi manfaat mobile phone dalam intervensi bagi pasien dengan KAD. Penelitian dilakukan dengan menggunakan pendekatan kajian sistematis pada lima database. Kata kunci yang digunakan adalah Diabetic Ketoacidosis AND Mobile Phone AND Adult. Proses pencarian menggunakan panduan dari PRISMA. Hasil seleksi artikel dilanjutnya dengan melakukan telaah kritis untuk menentukan kelayakan artile penelitian. Data diolah secara kualitatif sintesis dan disajikan tabel ekstraksi. Dari total 308 artikel yang masuk, hanya 3 artikel yang memenuhi kriteria. Ketiganya memiliki nilai yang baik sehingga layak dilakukan proses telaah. Ketiga artikel menyajikan informasi yang baik terkait dampak penggunaan mobile phone terhadap kejadian KAD. Pemanfaatan disini meliputi penggunaan text message, konseling, edukasi, dan dukungan informasi yang diperlukan dalam pengambilan keputusan tatalaksana yang tepat pada kondisi KAD. Hasil dari kajian sistematis ini dapat diketahui bahwa mobile phone memberikan manfaat dalam mendukung pemberian intervensi pada pasien dengan KAD tertutama dalam pengambilan keputusan klinis.

Keywords

Diabetes, ketoasidosis diabetikum, mobile health, mobile phone, tinjauan sistematis

References

ADA. (2012). Diagnisis and Classification of Diabetes Mellitus. Diabetes Care, 4, 11–17.

Afridayani, M., Khusna, L., Siregar, L., Wicaksana, A.L. (2020). Peran Teleheatlh sebagai Upaya Pencegahan Readmisi pada Pasien dengan Acute Myocard Infarct. Jurnal Kesehatan, 11(3): 483-490.

Butalia, S., Patel, A. B., Johnson, J. A., Ghali, W. A., & Rabi, D. M. (2014). Association Between Diabetic Ketoacidosis Hospitalizations and Driving Distance to Outpatient Diabetes Centres in Adults with Type1 Diabetes Mellitus. Canadian Journal of Diabetes, 38(6), 451–455. https://doi.org/10.1016/j.jcjd.2013.12.009

Dhatariya, K. K., Savage, M., Claydon, A., Dyer, P., Evans, P., Khan, A., … Sinclair-Hammersley, M. (2013). Joint British Diabetes Societies Inpatient Care Group: The management of diabetic ketoacidosis in adults, 2nd edition, (September), 16. Retrieved from www.diabetes.org.uk/Documents/About Us/What we say/Management-of-DKA-241013.pdf.

Dougherty, Jennifer P. Terri H. L., Sandra H., & Kathleen A. M. (2014). Telemedicine for Adolescents With Type 1 Diabetes. Western Journal of Nursing Research, 9(36), 1199-1221. https://doi.org/10.1177/0193945914528387

Farrell, K., & Holmes-Walker, D. J. (2011). Mobile phone support is associated with reduced ketoacidosis in young adults. Diabetic Medicine, 28(8), 1001–1004. https://doi.org/10.1111/j.1464-5491.2011.03302.x

Gosmanov, A., Gosmanova, E., & Dillard-Cannon, E. (2014). Management of adult diabetic ketoacidosis. Diabetes, Metabolic Syndrome and Obesity: Targets and Therapy, 7, 255–264. https://doi.org/10.2147/DMSO.S50516

International Diabetes Federation.IDF Diabetes Atlas Sixth Edition.[Internet]. 2013 [cited 2018 Feb 27]. Available from: www.idf.org/diabetesatlas

MD, S. S. (2009). Pendekatan Diagnostik dan Tatalaksana Ketoasidosis Diabetikum. Internal Medicine Department, 2–30.

Nyenwe, E. A., & Kitabchi, A. E. (2016). The evolution of diabetic ketoacidosis: An update of its etiology, pathogenesis and management. Metabolism: Clinical and Experimental, 65(4), 507–521. https://doi.org/10.1016/j.metabol.2015.12.007

Page, M.J., McKenzie, J.E., Boyssuyt, P.M., Boutron, I., Hoffmann, T.C., Mulrow, C.D., … Moher, D. (2021). The PRISMA 2020 statement: an updated guideline for reporting systematic reviews. BMJ, 327: n71.

Riset Kesehatan Dasar (RISKESDAS). (2013). Laporan Nasional RISKESDAS 2013. Jakarta: Ministry of Health Indonesia.

Soewondo, P., Ferrario, A., & Tahapary, D. L. (2013). Challenges in diabetes management in Indonesia: a literature review. Globalization and Health, 9, 63–80. https://doi.org/10.1186/1744-8603-9-63

Wagner, D. V., Barry, S., Teplitsky, L., Sheffield, A., Stoeckel, M., Ogden, J. D., … Harris, M. A. (2016). Texting Adolescents in Repeat DKA and Their Caregivers. Journal of Diabetes Science and Technology, 10(4), 831–839. https://doi.org/10.1177/1932296816639610

Wicaksana, A. L., & Hertanti, N. S. (2021). The Prevention Program of Cervical Cancer in Public Health Settings: A Review. Indian Journal of Public Health Research & Development, 12(1), 524-529. https://doi.org/10.37506/ijphrd.v12i1.13900

Article Metrics

Abstract view(s): 327 time(s)
PDF (Bahasa Indonesia): 995 time(s)

Refbacks

  • There are currently no refbacks.