Analisis Framing Pemberitaan Banjir Jakarta Januari 2020 Di Harian Kompas.Com Dan Jawapos.Com

Nexen Alexandre Pinontoan(1*), Umaimah Wahid(2)

(1) 
(2) 
(*) Corresponding Author

Abstract

Pada tanggal 2 Januari 2020, sehari setelah bencana banjir meluas di wilayah Jakarta ini terjadi, media massa memberikan porsi khusus pada pemberitaan banjir Jakarta. Hal ini dapat diidentifikasi dari penggunaan peristiwa banjir Jakarta sebagai headline. Media massa selalu melakukan framing (membingkai) peristiwa yang diberitakan berdasarkan perspektif dan ketertarikan dari media yang bersangkutan. Jurnal ini akan membahas mengenai pembingkaian berita mengenai peristiwa banjir Jakarta Januari 2020 di Harian Kompas.com dan Jawapos.com. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui konstruksi pemberitaan banjir Jakarta Januari 2020 di harian Kompas.com dan Jawapos.com. Metode penelitian yang digunakan adalah analisis framing model Robert N. Entman, basis frame Urs Dahinden, dan pengelompokan framing dari Shanto Iyengar. Dari penelitian yang dilakukan, jurnal ini mendapatkan temuan dan diskusi mengenai perbedaan framing yang digunakan tiap media dalam mengkonstruksi pemberitaan mengenai banjir Jakarta Januari 2020. Kompas.com yaitu menuntut, mempertanyakan, dan menggugat ketidakberdayaan pemerintah  daerah  dalam  menangani  banjir  Jakarta  Januari  2020  yang  dibangun dengan menggunakan basis frame moral dan etika yang dominan dalam pemberitaan. Jawapos.com  mengkonstruksi pemberitaan mengenai banjir Jakarta Januari 2020 dengan  frame  untuk  membangun  citra  baik  pada  kinerja  pemerintah  daerah.  Hal tersebut dilakukan dengan penggunaan basis frame personalisasi dalam menonjolkan upaya pemerintah daerah dalam menangani bencana dan penggunaan perspektif narasumber tunggal yaitu Anies Baswedan dalam memberitakan dampak banjir yang menganggu kegiatan Ibu Kota.

References

Adiputra, Wisnu M. (2008). Metodelogi riset komunikasi : Panduan untuk melaksanakan penelitian komunikasi. Yogyakarta : LP2I.

Baran, Stanley J. & Davis, Dennis K. (2010). Mass communication theory: Foundations, ferment, and future. California: Wadsworth Publishing.

Company Profile Jawapos.com. (2002). Surabaya Kotane, Jawapos.com Korane. Surabaya : Jawapos.com

Barus, Sedia W. (2011). Jurnalistik : petunjuk teknis menulis berita. Jakarta: Erlangga.

Eriyanto. (2009). Analisis framing: Konstruksi, ideologi dan politik media.

Yogyakarta: LKis.

Hamad, Ibnu. (2004). Konstruksi realitas politik dalam media massa. Jakarta: Granit. Hall, Stuart. (1990). Modernity and its futures. Cambridge : Polity Press.

Halton, William & McCann, Michael. (2010). Distorting the law: Politics, media,

and the litigation crisis. Chicago : The University of Chicago Press.

Hartley, John. (2002). Communication, cultural, and media studies : The key concept.

London: Routledge.

Iyengar, S. (1991). Is anyone responsible? How television frames political issues.

Chicago: University of Chicago Press.

Keraf, Gorys. (2009). Diksi dan gaya bahasa. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama. Kriyantono, Rachmat. (2006). Teknik praktis riset komunikasi. Jakarta: Kencana. Kompas.com Media Kit. (2011). Kompas.com Media Kit. Jakarta : Kompas.com Gramedia. Kusumaningrat, P. & Kusumaningrat, H. (2005). Jurnalistik : Teori dan praktik.

Bandung : Remaja Rosdakarya.

Laksono, Dandhy D. (2010). Jurnalisme investigasi. Bandung: Penerbit Kaifa. Littlejohn, Stephen W. (2001). Theories of human communication (7th ed.).

Stamford: Wadsworth.

McQuail, Dennis. (2000). Mass communication theory: An introduction (4th ed.)

London: Sage Publication.

Mallarangeng, Rizal. (2010). Pers orde baru tinjauan isi Kompas.com dan Suara Karya.

Jakarta: Kompas.com Gramedia.

Moleong, Lexy J. 2002. Metode penelitian kualitatif. Bandung: Remaja

Rosdakarya.

Nabi, Robin L. & Oliver, Mary B. (2009). The SAGE handbook of media processes and effect. California: Sage Publication.

Neuman, Lawrence. 2000. Social research methods-qualitative and quantitative approches 4th ed.). London: A Pearson Education Company.

Nugroho, Suhardi. 1999. Analisis framing. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada. Oetama, Jakob. (1987). Perspektif pers indonesia. Jakarta: LP3ES.

Putra, Masri S. (2006). Teknis menulis berita dan feature. Jakarta: Indeks. Rustan, Surianto. (2008). Layout dasar dan penerapannya. Jakarta: Gramedia

Pustaka Tama.

Santana K, Septiawan. (2004). Jurnalisme investigatif. Jakarta: Yayasan Obor

Indonesia.

Sardar, Ziauddin. (2008). Membongkar kuasa media. Yogyakarta: Resist Book. Seda, Frans. (2001). Satu dekade KOMPAS.COM. Jakarta : Kompas.com Gramedia

Severin, J. W. & Tankard, J. W. (2005). Communication theories: Origins, methods, and uses in the mass media (5th ed.). Boston : Addison Wesley Longman.

Silalahi, Ulber. (2009). Metode penelitian sosial. Bandung: Refika Aditama

Sobur, Alex. (2004). Etika Pers: profesionalisme dengan nurani. Bandung: Humaniora Utama Press.

Stuart, Hall. (1990). The media radar: The white of their eyes, racist ideologies and the media. London : BFI.

Sudibyo, Agus. (2001). Politik Media dan Pertarungan Wacana. Yogyakarta: LKiS.

Sukmadinata. (2005). Landasan Psikologi Proses Pendidikan. Bandung: Rosda

Karya.

Sumadiria, Haris AS. (2008). Bahasa jurnalistik: Panduan praktis penulis dan jurnalis. Bandung: Simbiosa Rekatama Media.

Wazis, Kun. 2012. Media Massa dan Konstruksi Realitas. Malang: Aditya Media

Publishing.

Jurnal

Abrar, Ana N. (2008). Memberdayakan masyarakat lewat penyiaran berita bencana alam. Jurnal FISIPOL UGM, 2008 (3).

Adila, Isma. (2012). Media dan Pemberitaan Terorisme (Analisis Framing

Pemberitaan Terorisme di Indonesia pada Surat Kabar Kompas.com Edisi Tahun

. Jurnal Pascasarjana Ilmu Komunikasi UGM.

Bullock, H. E., Wyche, K. F. & Williams, W. R. (2001). Media images of the poor.

Journal of Social Issues, 57(2), 229-246.

Coghlan, J. (2012). „Reporting Megawati‟s bid for the Indonesian presidency: Framing and social realities‟, communication, politics & culture, 45(2),

-37.

deVreese, Class H. (2005). News Framing: Theory and Typology. Information

Design Journal + Document Design, 13.

Entman, Robert M. (1993). Framing : Toward clarification of a fractured paradigm.

Journal of Communication, 41, 51-52.

Hallahan, K. (1999). Seven models of framing: Implications for public relations, Journal of Public Relations Research, 11(3), 205-242.

Kim, Sei-Hill, Carvalho John P., & Davis, Andrew G. (2010). Talking about poverty :

News framing of who is responsible for causing and fixing the problem,

Journalism and Mass Communication Quarterly, Autumn 2010, 87, 3/4/, 563

- 581

Matthew Kieran. (1997). News Reporting and the Ideological presumption. Journal of Communication, 47(2)

Scheufele, Dietram A. & Tewksbury, David. (2012). Framing, agenda setting, and priming : The evolution of three media effects models. Journal of Communication Research,University of Illonois at Urbana-Champaign 11(3),

, paper ISSN 0021-9916

Wahyuni, Hermin I. (2008). Kecenderungan “framing” media massa Indonesia

dalam meliput bencana sebagai media event. Jurnal FISIPOL UGM, 2008(2) Zuverink, Evan T. (2012). The storm after the storm: A comparative framing analysis of govermental and news reporting on hurricane katrina. Theses, Dissertation

and Capstones Paper 23.

Majalah dan Koran

Banjir berkurang, penyakit datang. (2020, 19 Januari). Jawapos.com, h.1. Banjir di Jakarta, longsor di bogor. (2020, 16 Januari). Jawapos.com, h.1. Ibu kota tanpa harapan. (2020, Januari 16). KOMPAS.COM, h.1.

Ibu kota tenggelam,. (2020, Januari 16). SEPUTAR INDONESIA, h.1

Ibu kota lumpuh. (2020, Januari 16). REPUBLIKA, h.1

Indonesia brand champion award 2020 : Koran dengan pembaca terbanyak. (2020, November). Marketeers, h.46.

Jakarta lumpuh dikepung banjir. (2020, 18 Januari). Jawapos.com, h.1.

Kerugian Rp 20 triliun. (2020, 23 Januari). KOMPAS.COM, h.1. Mitigasi banjir masih gagap. (2020, 28 Januari). KOMPAS.COM, h.1. Mitigasi bencana kacau. (2020, 22 Januari). KOMPAS.COM, h.1. Momentum bangun kebersamaan. (2020, 19 Januari). KOMPAS.COM, h.1. Pemerintah tak lepas tangan. (2020, Januari 17). KOMPAS.COM, h.1.

SBY putuskan buat sodetan. (2020, 21 Januari). KOMPAS.COM, h.1.

Article Metrics

Abstract view(s): 12031 time(s)
PDF (Bahasa Indonesia): 11749 time(s)

Refbacks

  • There are currently no refbacks.