Analisa Keandalan Sistem Kelistrikan 3 Fase pada Hotel Bisanta Bidakara Surabaya
Rendi Nur Resmiawanto(1), R. Ahmad Cholilurrahman(2*)(1) Institut Teknologi Adhi Tama Surabaya
(2) Institut Teknologi Adhi Tama Surabaya
(*) Corresponding Author
Abstract
Permasalahannya ialah,bagaimana mengetahui pengaruh cadangan daya sistem terhadap tingkat gangguan selama sebulan di masing-masing lantai pada Hotel Bisanta Bidakara Surabaya.Hasil akhir menunjukkan indeks keandalaan berbasis sistem keandalaan pada Hotel Bisanta Bidakara, Surabaya maka besarnya untuk SAIDI (harga rata-rata) adalah 17,04 gangguan per lantai dalam 1 bulan.Dengan mengacu pada PT. PLN (Persero) Distribusi Jawa Timur, Cabang SurabayaTahun 2014, Area Surabaya selatan yang menetapkan Realisasi SAIDI 16,72 menit per pelanggan, maka besarnya SAIDI di Hotel Bisanta Bidakara, Surabaya masih jauh dari harapan yang diinginkan.Untuk SAIFI besarannya 2,1 jam per lantai, dengan mengacu pada PT. PLN (Persero) Distribusi Jawa Timur, Cabang Surabaya Tahun 2014, Area Surabaya Selatan yang menetapkan lama gangguan Realisasi SAIFI 0,018 menit per pelanggan, maka besarnya SAIFI di Hotel Bisanta Bidakara, Surabaya masih jauh dari harapan yang diinginkan.Dengan memperhatikan kedua hasil perhitungan di atas, maka di kategorikan sistem keandalaan di Hotel Bisanta Bidakara, Surabaya perlu di rehabilitasi keandalannya.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Arief, Agung, “ Analisa Keandalan Transformator Gardu Induk Wilayah Surabaya” , JURNAL Vol 2 No.1. Jurusan Teknik Elektro ITS, Surabaya, 2011.
Firdaus, Muhammad. 2009. “ Study Keandalan Sistem Jaringan Distribusi 20 KV”Teknik Elektro, JURNAL Sinergi, Vol.6 No.1 Mei 2009 ISSN 1436-2331.
Muslihin, Sugiyantoro Bambang, Harnoko, 2010, “ Evaluasi Keandalan JTM 20 KV Di Wilayah APJ Kudus” JURNAL PENELITIAN TEKNIK ELEKTRO Vol. 3 No.3, September, FT UGM.
Pulungan Ali basrah, Sukardi, Tambun Dahlan Prinando, 2012, “ Keandalan Jaringan Tegangan Menengah 20 KV Di Wilayah Area Pelayanan Jaringan (APJ) Padang PT. PLN (PERSERO) Cabang Padang” JURNAL NASIONAL TEKNIK ELEKTRO No.1 Vol: 1 September 2012, ISSN: 2302-, Teknik Elektro, Universitas Padang.
Sthenli Novian. 2010. “ Analisa Kehandalan Sistem Kelistrikan “, Teknik Elektro, JURNAL Vol 10. Sekolah Tinggi Nasional Yogyakarta. Yogyakarta.
Wicaksono Henki Projo, I.G.N. Hernanda Satriyadi 2012. “Analisis Keandalan Sistem Distribusi Menggunakan Program Analisis Kelistrikan Transien dan Metode Section Technique “ JURNAL TEKNIK ITS Vol. 1, No. 1 (Sept. 2012) ISSN: 2301-9271. Jurusan Teknik Elektro, Fakultas Teknologi Industri, Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS).
Wins, Charles. 2009 “ Pengaruh Kawat Terhadap Jaringan Distribusi 20 KV dengan menggunakan ETAP ” . Teknik Elektro. JURNAL vol. 10 NO.2
Wiwied Putra Perdana, 2009 “ Evaluasi Keandalan sistem Tenaga Listrik pada Jaringan Distribusi” Jurnal EECCIS Vol. III, No. 1, Juni 2009.
Yanuar, Agung 2012. “ Studi Analisis Keandalan Sistem Distribusi Tenaga Listrik Surabaya” JURNAL TEKNIK POMITS Vol. 1 No.1, (2012) 1-5, Teknik Elektro, Fakultas Teknik Industri, ITS, Surabaya.
Badan Standarisasi Nasional “ Persyaratan Umum Instalasi Listrik “ , Yayasan PUIL , Jakarta, Tahun 2000.
Article Metrics
Abstract view(s): 1629 time(s)PDF: 2515 time(s)
Refbacks
- There are currently no refbacks.