ANALISA KEBIJAKAN PEMBERLAKUAN PPKM PADA MASA PANDEMI COVID 19 TERHADAP INDUSTRI SKALA KECIL DAN MENENGAH MAKANAN DAN MINUMAN

Lina Ayu Safitri(1*), Chriswardana Bayu Dewa(2)

(1) Universitas Bina Sarana Informatika
(2) Universitas Bina Sarana Informatika
(*) Corresponding Author

Abstract

Penelitian ini bertujuan menganalisis pengaruh pandemic covid – 19 dan adanya pemberlakuan PPKM terhadap industry skala kecil dan menengah di Yogyakarta dengan mengambil studi kasus UMKM kaki lima yang terletak di kawasan Indomaret Jakal KM 12,5 Sleman, Yogyakarta. Penelitian ini menggunakan metode analisa deskriptif dengan pendekatan penulisan kualitatif. Sumber data pada penelitian ini berupa sumber data primer dan sumber data sekunder. Sumber data primer diperoleh dengan melakukan wawancara terhadap para pemilik UMKM kaki lima kawasan Indomaret Jakal KM 12,5. Sedangkan sumber data sekunder diperoleh dari beberapa sumber referensi yang valid seperti buku, peraturan perundang-undangan dan lain sebagainya yang memiliki hubungan dengan kebijakan PPKM. Data yang diperoleh disajikan secara menyeluruh lalu dikategorikan menjadi beberapa bagian data yang sesuai dengan penyajian analisis, setelah itu beberapa bagian data tersebut dijabarkan dan diinterpretasikan agar dapat ditemukan kesimpulan yang menyeluruh dari tiap bagian analisis tersebut. Simpulan dari penelitian ini adalah para pemilik UMKM, terutama di kawasan Indomaret Jakal KM 12,5 Sleman, Yogyakarta, mengalami efek yang signifikan akibat pandemi Covid - 19 dan adanya Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) oleh pemerintah. Pemilik UMKM terutama kaki lima, beberapa periode awal pandemi Covid - 19 di Indonesia, sudah banyak pelaku usaha yang mengalami gangguan dalam proses jual beli dan strategi pemasarannya, bahkan banyak yang mengalami pailit karena tidak sanggup membayar biaya produksi. Para pemilik UMKM yang ada di kawasan Indomaret Jakal KM 12,5 Sleman, Yogyakarta harus kreatif dalam melakukan inovasi agar dapat bertahan di masa pandemic.

 

Kata Kunci : Pandemic, PPKM, UMKM, Kuliner

Keywords

Pandemic; PPKM; UMKM; Kuliner

Full Text:

PDF

References

Badan Pusat Statistik https://www.bps.go.id

Bartik, A.W., Bertrand, M., Cullen, Z.B., Glaeser, E.L., Luca, M. and Stanton, C.T. (2020) , How Are Small Businesses Adjusting to Covid-19? Early Evidence from a Survey (No. w26989), National Bureau of Economic Research.

Creswell, J. W. (2007) Qualitative Inquiry and Research Design: Choosing Among Five Approaches. Thousand Oaks: Sage Publications.

Handiwardoyo, Wibowo. 2020. Kerugian Ekonomi Nasional Akibat PAndemi Covid – 19. Journal of Business and Entrepreneurship Vol. 2 No. 2 April 2020.

https://balitbang.bulelengkab.go.id/informasi/detail/artikel/76-dampak-pandemi-covid-19-terhadap-umkm-di-buleleng

https://fecon.uii.ac.id/blog/2021/07/26/dijalankannya-ppkm-darurat-bagaimana-dampak-pada-umkm/

https://kemenkeu.go.id/media/16655/mk-november-2020-up.pdf

https://nasional.kompas.com/read/2020/08/07/16224171/5-upaya-pemerintah-kembalikan-pertumbuhan-perekonomian-nasional?page=all

https://www.beritayogya.com/dr-stevanus-5-dampak-besar-pandemik-di-sektor-ekonomi/

https://www.dprd-diy.go.id/dampak-besar-pandemi-di-sektor-ekonomi/

Junaedi, Dedi., Faisal S. 2020. Dampak Pandemi Covid – 19 Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Negara – Negara Terdampak. Simposium Nasional Keuangan Negara, halaman 995

Lu, Y., Wu, J., Peng, J. and Lu, L. (2020), “The perceived impact of the covid-19 epidemic: evidence from a sample of 4807 SMEs in Sichuan province”, China. Environmental Hazards, pp. 1-18.

Maryanti, Sri., I Gusti Ayu Oka, I wayan Nuada. 2020. Pandemi Covid – 19 dan Implikasinya Pada Perekonomian NTB. http://ejurnal.binawakya.or.id/index.php/MBI Vol. 14 No. 11 Juni 2020

Media Keuangan Vol. XV/No. 158 / November 2020 “Bertumbuh Bersama UMKM”

Nasution, Erlina dan Iskandar Muda. 2020. Dampak Pandemi Covid – 19 Terhadap Perekonomian Indonesia. Jurnal Benefita 5(2) Juli 2020. 212 -224.

Nawawi, H. (2007) Metode Penelitian Bidang Sosial. Yogyakarta: Gajah Mada Press.

Nuraeny, Reny., Siti, N.A., dan Annisa N.S. (2021). “Pengaruh Kebijakan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat Darurat (PPKM) Pengaruh Terhadap Ketahanan Keluarga Pedagang di Kebumen”. Jurnal Indonesia Sosial Teknologi, 2(1), 1627-1639.

Sugiyono (2010) Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif & Reseach and Development. Bandung: Alfabeta.

Thaha, Abdurrahman Firdaus. (2020). “Dampak Covid-19 Terhadap UMKM di Indonesia”. Jurnal Brand, 2(1), 147-153.

World Bank (2020), “The global economic outlook during the COVID-19 pandemic: a changed world”, World Bank, available at: ww.worldbank.org/en/news/feature/2020/06/08/the-globaleconomic-outlook-during-the-covid-19-pandemic-a-changed-world (accessed 22 August 2020).

Zuhijahyanti, Hanna., Kintan Ayu A.S., Leonita, L.S. (2021). “Strategi Mempertahankan Usaha Pedagang Kaki Lima (PKL) di Masa Pandemi Covid-19”. Jurnal Ilmiah Manajemen, 8(1), 21-29

Article Metrics

Abstract view(s): 1739 time(s)
PDF: 2352 time(s)

Refbacks

  • There are currently no refbacks.