PENGUATAN PENDIDIKAN KARAKTER MELALUI ADAB MAKAN BERSAMA DI KELAS

Wahyu Ratnawati(1*)

(1) 
(*) Corresponding Author

Abstract

Bonus demografi harus diimbangi dengan penguatan pendidikan karakter agar tercipta bangsa yang maju dan bermatabat. Pendidikan karakter membutuhkan suatu proses yaitu antara lain melalui pembiasaan. Tujuan penelitian ini yaitu mendeskripsikan menerapkan penguatan pendidikan karakter melalui adab makan bersama di kelas. Jenis penelitian kualitatif fenomenologi di SD Negeri Cemara Dua Surakarta. Teknik pengumpulan data dengan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data dengan metode interaktif. Hasil penelitian,   sekolah merupakan habitat yang tepat untuk penguatan karakter para generasi emas terutama bagi siswa. Kegiatan adab makan bersama di kelas dilaksanakan dengan tiga tahapan yaitu persiapan makan, ketika makan dan sesuadah makan. Nilai utama karakter yang dikuatkan yaitu  nilai religiousitas, nilai nasionalisme, nilai mandiri, nilai gotong-royong dan nilai intergritas. Karakter dapat tercipta karena adanya kebiasaan. Penguatan pendidikan karakter melalui adab makan bersama di kelas sangat direkomendasikan untuk di implementasikan di sekolah.

Keywords

pendidikan karakter, adab, makan bersama

Full Text:

PDF

References

Abir Tannir& Anies Al-Hroub. 2013. Effects Of Character Education On The Self - Esteem Of Intellectually Able And Less Able Elementary Students In Kuwait. International Journal Of Special Education. https://www.researchgate.net/publication/305566478

Aynur Pala. (2011). The Need For Character Education. International Journal Of Social Sciences And Humanity Studies,III (2) hlm. 23 – 32.

Muslich, Masnur. (2011). Pendidikan Karakter Menjawab Tantangan KrisisMultidimensial.Jakarta: Bumi Aksara.

Penguatan Pendidikan Karakter. Jurnal Pendidikan Ilmu-Ilmu Sosial, X (1), hlm. 1-10

Peraturan Presiden No. 87 tahun 2017 tentang Penguatan Pendidikan Karakter.

Permendikbud No 20 Tahun 2018 tentang Penguatan Pendidikan Karakterpada Satuan Pendidikan Forma

Ramdani, Emi. (2018). Model Pembelajaran Kontekstual Berbasis Kearifan Lokal sebagai

Sohrah. (2016). Etika Makan dan Minum Dalam Pandangan Syariah. Jurnal Al Jaulah, V (1), hlm 21-41

Tim penyusun. (2010). Bahan Pelatihan Penguatan Metodologi Pembelajaran Berdasarkan

Muhamad Fauzan, etc. (2018). The Implementation Main Values of Character Education Reinforcement in Elementary School. Journal of Primary Education http://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/jpe

Nilai-Nilai Budaya Untuk Membentuk daya Saing Dan karakter Bangsa: Pengembangan Pendidikan Budaya dan Karakter bangsa. Jakarta: Pusat kurikulum Badan Penelitian Dan Pengembangan Kementerian Pendidikan Nasional.

Novianti, N. (2017). Teaching Character Education to College Students Using Bildungsromans. International Journal of Instruction, 10(4), 255-272. https://doi.org/10.12973/iji.2017.10415a

Tim PPK Kemendikbud. (2015). Konsep dan Pedoman Penguatan Pendidikan Karakter Tingkat Sekolah Dasar dan Menengah. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan

https://kbbi.web.id

Article Metrics

Abstract view(s): 1316 time(s)
PDF: 1648 time(s)

Refbacks

  • There are currently no refbacks.