Kontribusi PCM Dalam Gerakan Dakwah Keagamaan Di Islamic Center Muhammadiyah Cabang Blimbing
Syahda Luthfiah Imani(1), Naila Rizki(2), Mohammad Zakki Azani(3*)(1) Universitas Muhammadiyah Surakarta
(2) Universitas Sebelas Maret
(3) Universitas Muhammadiyah Surakarta
(*) Corresponding Author
Abstract
Penelitian ini bermula dari latar belakang Desa Wonorejo yang merupakan kawasan organisasi Muhammadiyah yang diposisikan untuk menyebarkan ajaran Islam. Pimpinan Cabang Muhammadiyah Blimbing mengembangkan kegiatan keagamaan yang berada di Islamic Center Muhammadiyah Cabang Blimbing. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian lapangan yang bersifat kualitatif. Teknik pengumpulan datanya melalui observasi, wawancara dan dokumen. Adapun teknik analisis datanya dengan cara mereduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Berdasarkan hasil penelitian delapan jenis majelis pimpinan cabang Muhammadiyah Blimbing mempunyai tugas dan kontribusi yang berbeda-beda dalam hal kegiatan dakwah keagamaan di Desa Wonorejo.Faktor pendukung perkembangan Islam yang saat ini merebak dimana-mana itu menjadikan Muhammadiyah lebih maju dan berkembang pesat, masyarakat dan lingkungan yang baik memberikan dukungan dan sokongan. Faktor penghambat antara partisipasi masyarakat lain dalam kegiatan keagamaan yang menurun khususnya anak-anak dan remaja, Ekonomi yang berkaitan dengan keuangan kegiatan dakwah keagamaan yang sangat membutuhkan dana besar pengkaderan dimana kesulitan untuk mencari generasi yang siap dengan kegiatan dakwah keagamaan, lawan politik yang tidak menyukai politik diMuhammadiyah sejak lahir,Ormas lain yang iri dengan perkembanganMuhammadiyah yang sangat besar dan menimbulkan perpecahan.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Nata, A. (2012). Sejarah sosial intelektual Islam dan institusi pendidikannya. PT RajaGrafindo Persada.
Al Mursalaat, A. (2017). Peranan Organisasi Kepemudaan Masjid Dalam Meningkatkan Partisipasi Kegiatan Keagamaan Di Masyarakat (studi Kasus Ikatan Remaja Masjid Al-Anwar) (Bachelor's thesis, Jakarta: FITK UIN Syarif Hidayatullah Jakarta).
Awaludin, P. (2006). Metodologi dakwah. Semarang: Rasail.
Azis, MA (2019). Ilmu Dakwah: Edisi Revisi . Prenada Media.
Creswell, J. W. (2016). Research design: pendekatan metode kualitatif, kuantitatif, dan campuran. Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 5.
Indonesia, R. (2011). Depertemen Pendidikan Nasional, Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: PT. Gramedia, 740.
Jumantoro, T. (2001). Psikologi dakwah: dengan aspek-aspek kejiwaan yang Qur'ani. Penerbit Amzah.
Karim, A. (1997). Syafi’i, Fiqh-Ushul Fiqh, Bandung: CV. Pustaka Setia.
Mamonto, N. B. (2020). Kontribusi Ikatan Pelajar Muhammadiyah Dalam Menanamkan Nilai Pendidikan Agama Islam Bagi Siswa di SMK Muhammadiyah Kotamobagu (Doctoral dissertation, IAIN MANADO).
Kamal, M. K., Yusuf, C., & Sholeh, A. R. (1992). Muhammadiyah sebagai gerakan Islam. Persatuan.
Muhammadiyah, P. P. (2005). AD dan ART Muhammadiyah. Yogyakarta: Majelis Pengembangan Kader dan Sumber Daya Insani.
Muhammadiyah, P. P. (2004). Dakwah Kultural Muhammadiyah. Yogyakarta: Suara Muhammadiyah.
PP Muhammadiyah, Kebijakan Pelaksanaan Program Muhammadiyah Periode 2005-2010, (yang disampaikan pada Muktamar Satu Abad Muhammadiyah ke-46), (Yogyakarta: PP Muhammadiyah, 2010)
Rusydi, R. (2016). Peran Muhammadiyah (Konsep pendidikan, usaha-usaha di bidang pendidikan, dan tokoh). TARBAWI: Jurnal Pendidikan Agama Islam, 1(2), 139-148..
Sugiyono, S. (2010). Metode penelitian kuantitatif dan kualitatif dan R&D. Alfabeta Bandung.
Slameto, B., & yang Mempengaruhinya, F. F. (2010). Jakarta: PT. Rineka Cipta.
Soekanto, Soerjono, Sosiologi Suatu Pengantar, (Jakarta: Raja Grafindo Persada, 2006), h. 269
Siagian, S. P. (1985). Organisasi kepemimpinan dan perilaku administrasi. Gunung Agung..
Wahyuni, S., Nuraini, N., & Abidin, N. (2019). Strategi Pendidikan Unggul Berbasis Organisasi di Pimpinan Daerah Ikatan Pelajar Muhammadiyah Ponorogo. Istawa: Jurnal
Sumantri, S. (2021). UPAYA PIMPINAN RANTING IKATAN PELAJAR MUHAMMADIYAH DALAM MENGEMBANGKAN NILAI-NILAI DEMOKRASI YANG BERNUANSA ISLAM DI SMA MUHAMMADIYAH 1 PONTIANAK. Tarbawi Khatulistiwa: Jurnal Pendidikan Islam, 6(1).
Kartikasari, T. T. (2019). KONTRIBUSI BADAN USAHA MILIK DESA MELALUI PROGRAM KEMITRAAN MEMBANGUN DESA MANDIRI DALAM MENINGKATKAN PEREKONOMIAN MASYARAKAT DI DESA MULYOSARI (Studi pada Badan Usaha Milik Desa Sinar Mulya ditinjau dari perspektif ekonomi Islam).
Guritno, T. (1992). Kamus Besar Bahasa Indonesia dan Kamus Ekonomi. Jakarta:.
WAHYANI, N. (2013). PENGEMBANGAN KOLEKSI JURNAL (STUDI KASUS DI PERPUSTAKAAN UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA) (Doctoral dissertation, UIN SUNAN KALIJAGA).
Zulkarnain, A. (2014). Perancangan youth islamic center di Gresik: Tema arsitektur perilaku (Doctoral dissertation, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang).
Article Metrics
Abstract view(s): 196 time(s)PDF: 200 time(s)
Refbacks
- There are currently no refbacks.